I/O port

Selasa, 23 November 2010



Input/Output Unit merupakan bagian dari komputer untuk menerima data maupun mengeluarkan/menampilkan data setelah diproses oleh Processor. Untuk mempermudah pembahasan tentang Input/Output unit, pada pembahasan kali ini akan dijelaskan dalam dua bagian, yaitu :
• Port I/O
• Peripheral I/O

PORT I/O
Port I/O merupakan Port atau Gerbang atau tempat dipasangnya conector dari peralatan I/O. Dimana setiap port I/O dibawah kontrol dari Processor.
Macam - macam port I/O

Pengertian Chipset Dan Bagian-bagiannya

Chipset
Chipset merupakan Chip (kumpulan IC) yang biasanya ada di Motherboard. Chipset ini mengkoordinasikan hubungan atau kerja antar berbagai komponen di motherboard. Biasanya terdapat 2 chipset di Motherboard, yaitu notrhbridge dan southbridge.
Chipset Northbridge menghubungkan komponen seperti CPU/Processor, RAM (Memori) dan VGA (Kartu grafik), sedangkan southbridge menghubungkan beberapa komponen seperti PCI, Ethernet, USB, Audio dan lainnya yang biasanya lebih lambat.
Chipset-northbridge-southbr

MOTHERBOARD

Selasa, 09 November 2010
Pengertian Motherboard beserta komponennya
Motherboard adalah tulang punggung dari komputer yang berfungsi sebagai penyalur arus data dari Processor, RAM, VGA, Harddisk, Audio, Dan periferal lainnya…
Mari kita bahas motherboard desktop, yg banyak kita gunakan sehari-hari…
sebuah Processor yang cepat atau RAM yang berkapasitas banyak, tidak akan berfungsi sempurna jika motherboard yang dipakai tidak stabil / memiliki kinerja yang buruk…
Yang beredar dipasarang saat ini adalah Motherboard yang mendukung processor INTEL & AMD
Dalam sebuah motherboard terdapat struktur sebagai berikut…(dalam gambar adalah Platform Socket A)